Malasngeblog - Akun Instagram kini menjadi salah satu platform media sosial yang sangat diminati oleh banyak orang di seluruh dunia. Instagram memungkinkan pengguna untuk berbagi foto, video, serta cerita pendek secara langsung dari perangkat mereka.
Dalam beberapa tahun terakhir, Instagram juga semakin berkembang dan menambahkan berbagai fitur baru yang memungkinkan pengguna untuk lebih kreatif dalam berinteraksi dengan orang lain.
Ada alah satu fitur yang banyak digunakan namun jarang diketahui kegunaanya yakni fitur blog pribadi. Fitur ini muncul pada bagian bawah bio dari tiap akun jika diaktifkan.
Mari kita simak bagaimana penjelasan dari apa arti blog pribadi di Instagram dan beberapa cara untuk menambahkannya jika kalian berminat.